Model Pembelajaran Quatum Teaching Dan Model Pembelajaran Mind Mapping

Farras, Haniyah Raihani and Asmara, Adi (2024) Model Pembelajaran Quatum Teaching Dan Model Pembelajaran Mind Mapping. CV. AZKA PUSTAKA, Kab. Pasaman Barat, Sumatera Barat. ISBN 978-623-8631-82-7

[img] Text (E-Book)
E-BOOK MODEL PEMBELAJARAN QUANTUM.pdf - Published Version
Restricted to Repository staff only

Download (1MB) | Request a copy

Abstract

Pendidikan adalah salah satu hal yang sangat penting dalam kehidupan manusia. Pendidikan menjadi sebuah aspek penting dalam upaya membentuk manusia yang berkualitas tinggi serta dapat mengembangkan ilmu pengetahuan dan teknologi. Dalam mengembangkan ilmu pengetahuan dan teknologi diperlukan suatu ilmu untuk mendasari ilmu lain yang dapat di peroleh di sekolah ataupun di luar sekolah. Salah satu ilmu yang mendasari ilmu yang lain adalah matematika. Kemampuan berpikir kreatif yang diperoleh bahwa ada perbedaan yang signifikan antara kemampuan berpikir kreatif matematis siswa dengan model pembelajaran quantum teaching, model pembelajaran mind mapping, dan model pembelajaran konvesinal. Model pembelajaran quantum teaching memberikan rata-rata hasil kemampuan berpikir kreatif matematis lebih baik dari model pembelajaran mind mapping dan model pembelajaran konvesional Quatum Teaching dan Mind mapping menjadi salah satu model pembelajaran yang meningkatkan berpikir kreatif matematis siswa, karena quantum teaching adalah model pembelajaran pembelajaran yang membuat siswa tertarik karena proses pembelajaran yang aktif serta membuat siswa merasa bahwa materi yang di sampaikan akan bermanfaat bagi dirinya

Item Type: Book
Additional Information: Ukuran Buku: 14.8x21 Jumlah Halaman: VI + 99
Uncontrolled Keywords: Model Pembelajaran Quatum Teaching Dan Model Pembelajaran Mind Mapping
Subjects: Universitas Muhammadiyah Bengkulu > 07-Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan > 84202-(S1) Pendidikan Matematika
07-Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan > 84202-(S1) Pendidikan Matematika
Divisions: 07-Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan > 84202-(S1) Pendidikan Matematika
Subjek Terkait > 07-Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan > 84202-(S1) Pendidikan Matematika
Depositing User: Mr Anugrah Raffli
Date Deposited: 09 Nov 2024 03:00
Last Modified: 09 Nov 2024 03:00
URI: http://repository.umb.ac.id/id/eprint/650

Actions (login required)

View Item View Item