MAHENDRA, HAFI IHZA (2024) PENGARUH KUALITAS PELAYANAN DAN PRICE DISCOUNT TERHADAP KEPUTUSAN PEMBELIAN PADA TOKO OLAHRAGA PANENKA SPORT DI BENGKULU. Skripsi (Bachelor) thesis, Universitas Muhammadiyah Bengkulu.
![]() |
Text (Skripsi)
SKRIPSI HAFI IZHA FINIS.pdf - Submitted Version Restricted to Repository staff only Download (1MB) | Request a copy |
Abstract
Tujuan dari penelitian untuk mengetahui pengaruh Kualitas Pelayanan dan Price Discount terhadap Keputusan Pembelian pada Toko Olahraga Panenka Sport di Bengkulu. Serta untuk mengatahui faktor mana yang paling dominan mempengaruhi Keputusan Pembelian. Penelitian ini menggunakan metode kuantitatif terhadap 75 responden. Populasi yang digunakan dalam penelitian ini adalah konsumen Toko Olahraga Panenka Sport dan pengambilan sampel dalam penelitian ini adalah teknik non probability sampling. Berdasarkan hasil regresi linier berganda diperoleh bentuk persamaan regresi Y = 1.312 + 0.690 ( ) + 0.158 (X2). Hasil penelitian menyimpulkan bahwa Kualitas Pelayanan dan Price Discount berpengaruh positif dan signifikan secara parsial maupun simultan terhadap Keputusan Pembelian Toko Olahraga Panenka Sport di Bengkulu
Item Type: | Thesis (Skripsi (Bachelor)) |
---|---|
Additional Information: | Pembimbing: Ade Tiara Yulinda, S.E., M.M |
Uncontrolled Keywords: | Kualitas Pelayanan, Price Discount, Keputusan Pembelian |
Subjects: | Universitas Muhammadiyah Bengkulu > 04-Fakultas Ekonomi dan Bisnis > 61201-(S1) Manajemen 04-Fakultas Ekonomi dan Bisnis > 61201-(S1) Manajemen |
Depositing User: | Mrs Atika Ledia Anggraini |
Date Deposited: | 03 Feb 2025 03:04 |
Last Modified: | 03 Feb 2025 03:04 |
URI: | http://repository.umb.ac.id/id/eprint/606 |
Actions (login required)
![]() |
View Item |